KIA Asuhan Keperawataan Keluarga Tahap Perkembangan Anak Dewasa Pada Ny.P Dengan Penderita Gastritis Dengan Menggunakan Terapi Guided Imagery Untuk Mengurangi Nyeri Di Wismamas Tahap 3
"Latar belakang keluarga adalah sekumpuluan orang yang dihubungkan oleh ikatan
perkawinan ,adopsi, kelahiran yang bertujuan menciptakan dan mempertahankan budaya
yang umum: meningkat perkembang fisik, mental, emosional dan sosial setiap anggotat.
Tujuan Melakukan asuhan keperawatan memberikan terapi untuk menurunkan rasa nyeri
gastritis pada keluargan dengan anak dewasa khususnya Ny.P untuk membantu
menurunkan nyeri. Metode sebelumnya melakukan observasi selama 4 hari Guided
imagery adalah proses yang menggunakan kekuatan pikiran dengan menggerakan tubuh
untuk menyembuhkan diri dan memelihara kesehatan atau rileks melalui komunikasi dalam
tubuh melibatkan semua indra meliputi sentuhan, penciuman, penglihatan dan pendengara.
Keluarga Ny.p adalah keluarga inti atau yang di sebut dengan nuclear family dengan tahap
perkembangan dewasa. Hasil hasil post teknik guided imagery Ny.P mengalami
penurunan menjadi sekala nyeri 3 (nyeri ringan). Dapat di simpulkan bahwa selama
memberikan teknik guided imagery, nyeri yang di rasakan oleh Ny.P mengalami
sebanyak 3 tingkat
Kata Kunci: Teknik Guided Imagery, Gastritis, Keluarga"
KIA00163 | KIA/FK 2022 21317124 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain