KIA Asuhan Keperawatan Pada Pasien Chronic Kidney Disease (Ckd) On Hd Dengan Penerapan Intervensi Terapi Relaksasi Benson Untuk Menurunkan Kecemasan Di Ruang Cempaka Rsud Kabupaten Tangerang
"Latar Belakang : Pasien dengan CKD alami gejala yakni fatigue ataupun kelelahan, ada letarginya,
disfungsi di kognitif, pruritusnya, di gangguan tidurnya, timbul anoreksia disertai mual, kecemasan.
Relaksasi benson adalah salah satu intervensi yang dapat diberikan untuk menurunkan rasa cemas.
Relaksasi Benson adalah teknik relaksasi yang menghubungkan keyakinan pasien Kelebihan latihan benson
ini juga memudahkan perawat untuk melakukan tindakan keperawatan dalam pemberian terapi non
farmakologis, selain hemat biaya dan mudah dilakukan juga tidak membutuhkan waktu yang lama. Metode
: Asuhan keperawatan dan pemberian intervensi terapi relaksasi benson dalam menurunkan kecemasan
pada pasien CKD on HD dilakukan selama 10 ? 15 menit, 1-2 x sehari. Hasil : Penerapan intervensi teknik
relaksasi benson dalam menurunkan kecemasan pada pasien CKD on HD di ruang cempaka RSUD
Kabupaten Tangerang di dapatkan hasil penurunan kecemasan jika dilakukan secara rutin. Kesimpulan :
Terdapat efek yang signifikan pemberian terapi relaksasi benson terhadap kecemasan pada pasien CKD on
HD di ruang Cempaka RSUD Kabupaten Tangerang
Kata Kunci : CKD, Kecemasan, Terapi Relaksasi Benson"
KIA00220 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain