KIA Optimalisasi Tugas Dan Tanggung Jawab Ketua Tim Dengan Format Kegiatan Harian Di Ruangan Anyelir Atas Rsud Kabupaten Tangerang
"Penelitian ini Berfokuskan untuk melihat tugas dan tanggung jawab Katim di
RSUD Kabupaten Tangerang . Bertujuan untu menganalisis tugas dan tanggung
jawab apa saja yang dilakukan Ketua Tim Selama di ruangan. Metode penelitian
yang dilakukan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan tugas dan tanggung
jawab ketua tim mencangkup apa saja. Dan cara sampel dapat diambil melalui
observasi wawancara dan kuesioner yang diberikan kepada Ketua Ruangan dan
Perawat pelaksana, Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa jika kinerja dan
tanggung jawab ketua tim terlaksana dengan baik maka akan berpengaruh penting
terhadap kinerja perawat pelaksananya.
Keyword : Gambaran tugas dan tanggung jawab ketua tim, RSUD
Kabupaten Tangerang."
KIA00267 | KIA/FK 2022 21317025 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain