KIA Literatur Review: Asuhan Keperawatan Pada Klien Apendisitis Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Menggunakan Relaksasi Guided Imagery
"Latar belakang: Apendisitis merupakan infeksi bakteria yang disebabkan oleh sebagai faktor
pencetusnya, namun sumbatan lumen apendiks merupakan faktor yang diajukan sebagai pencetus
disamping Hyperplasia jaringan limfoid, tumor Apendiks, dan cacing askaris dapat menyebabkan
sumbatan. Kebutuhan dasar nutrisi berkurang karena klien appendisitis mengalami
mual,muntah, dan tidak nafsu makan. Kebutuhan rasa nyaman penderita mengalami nyeri
pada abdomen karena peradangan yang dialami dan personal hygine terganggu. Tujuan:
Untuk melihat dan meninjau hasil artikel yang diaplikasikan dalam asuhan keperawatan dengan
pemberian intervensi Guided Imagery terhadap penurunan intensitas nyeri apendisitis. Metode:
Penulis menggunakan metode literatur review dengan menelaah 5 jurnal yang telah diaplikasikan
oleh penulis. Hasil: Terapi Guided Imagery memiliki efek untuk menurunkan intensitas nyeri
apendisitis
Kata Kunci: Apendisitis, Nyeri, Terapi Guided Imagery"
KIA00314 | KIA/FK 2022 21317129 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain