KIA Asuhan Keperawatan Gangguan Pola Tidur Bayi Ispa Dengan Intervensi Metode Terapi Pijat Bayi Di Rsud Kota Tangerang Tahun 2022
"Latar Belakang Tidur merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi
pertumbuhan bayi. Peningkatan kualitas tidur bayi dapat dilakukan melalui pijatan
yang dilakukan orang tua. Tujuan menegetahui efektifitas pijat bayi terhadap
peningkatan kualitas tidur bayi. Hasil Setelah dilakukan intervensi keperawatan
selama 3 hari menggunakan terapi pijat bayi didapatkan responden mengalami
rileks, dan pola tidur menjadi normal. Kesimpulan terdapat pengaruh pemberian
terapi pijat bayi terhadap peningkatan pola tidur yang normal pada pasien bayi
yang mengalami sulit tidur.
Kata kunci: Pijat bayi, kualitas tidur"
KIA00331 | KIA/FK 2022 21317103 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain