Skripsi Hubungan Aktivitas Fisik Dan Tingkat Stres Dengan Kejadian Dismenore Primer Di Smk Kesehatan Kota Tangerang
"Latar Belakang : Dismenore merupakan sebagai salah satu gangguan yang paling sering dialami perempuan. Dismenore tersebut biasanya terjadi sebelum menstruasi. Dismenore biasanya berupa adanya nyeri bagian abdomen bawah dan pelvis yang bisa menyebabkan nyeri ke area punggung dan juga paha. Tujuan : Menganalisis hubungan aktivitas fisik dan tingkat stress dengan kejadian dismenore primer pada remaja putri di SMK Kesehatan Kota Tangerang. Desain Penelitian: Jenis penelitian ini menggunakaan metode kuantitatif dengan metodologi cross sectional. Tehnik Sampel : menggunakan Teknik Sampel purposife dengan rumus Lemeshow. Dengan jumlah sampel 384. Analisa data : Uji Normalitas Skewness Kurtosis, Analisis Univariat, dan Analisis Bivariat Chi- Square Liked Lihood. Hasil : Uji Chi-Square Liked Lihood aktivitas fisik dengan kejadian dismenore diperoleh hasil p-value 0,030
SKR00001 | SKR/FK 2023 19216052 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain