Skripsi Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kualitas Hidup Pada Pasien Hiv Di Yayasan Cita Andaru Bersama
"Latar Belakang : HIV merupakan virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia. Penyebaran penyakit HIV akan dapat mudah masuk kedalam tubuh karena
sistem kekebalan tubuhnya melemah seiring berjalannya waktu.Pasien HIV dan AIDS yang mendapatkan dukungan keluarga yang baik akan mendapatkan kualitas
hidup yang baik juga. Tujuan : Mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dengan kualitas hidup ada pasien hiv di yayasan cita andaru bersama. Metode
Penelitian : Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain
penelitian cross sectional, beserta analisis Chi Square dan kuesioner melalui google form. Hasil Penelitian : 203 responden didapatkan dukungan keluarga baik dan kualitas hidup baik 109 (90,1%) responden sedangkan kualitas hidup buruk 12 (9,9%) responden. Sedangkan dukungan keluarga buruk dan kualitas hidup buruk dan baik memiliki persentase yang sama yaitu 41 (50,0%). Kesimpulan : Terdapat hubungan dukungan keluarga dengan kualitas hidup pada pasien HIV diyayasan cita andaru bersama dengan hasil P value 0,000 < 0,005"
SKR00136 | SKR/FK 2023 19216151 | Tersedia - Tidak Dapat Dipinjam |
Tidak tersedia versi lain