Text
KIA Kepatuhan Perawat Dalam Menjalankan Spo Pemberian Obat Ke Pasien Dengan Penerapan Resosialisasi Spo Menggunakan Metode Komunikasi Efektif Di Ruang Pu 3 Rs.A Tangerang
Latar Belakang : Kepatuhan perawat bermakna sebagai tindakan yang dilakukan seorang perawat untuk mengikuti perintah, saran dari atasan maupun institusi. Dampak yang akan timbul dari ketidakpatuhan dalam menjalankan SPO pemberian obat dapat menyebabkan efek racun terhadap kesehatan pasien seperti keracunan obat, alergi obat, muntah dan bahkan kematian. Pengupayaan perawat dalam menjaga kepatuhan untuk menjalankan SPO pemberian obat yaitu dengan supervisi (Suryanti & Haryati, 2020) coaching dan resosialisasi. Tujuan : Untuk mengetahui kepatuhan perawat dalam menjalankan SPO pemberian obat ke pasien dengan penerapan resosialisasi SPO. Metode : Metode yang digunakan apada penelitian ini pra eksperimen, one group pre test and post test without control design. Hasil : dengan menggunakan uji wilcoxon , hasil yang didapatkan yaitu nilai p=0,001 dan nilai a=0,05 (p
KIA00518 | KIA/FK 2024 23030146 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain