Text
KIA Asuhan Keperawatan Pada Pasien Halusinasi Dengan Terapi Cognitive Behaviioral Theraphy (Cbt), Progressive Muscle Relaxation (Pmr) Dan Terapi Bermain Origami Di Panti Rehabilitasi Griya Bhakti Medika
Latar Belakang : Berdasarkan hasil pencatatan pasien yang mengalami gangguan jiwa diyayasan rehabilitasi mental griya bakti medika ditahun 2024 berjumlah 52 pasien jiwa (52%), diantaranya halusinasi 15 jiwa (29%), harga diri rendah 5 jiwa (10%), resiko perilaku kekerasan 10 jiwa (19%), defisit perawatan diri 5 jiwa (10%), resiko bunuh diri 2 jiwa (3%), isolasi sosial 10 jiwa (19%), dan waham 5 jiwa (10%). Terapi bermain origami yaitu terapi yang dilakukan dengan seni melipat kertas dan dapat menghasilkan bentuk hiasan untuk dekorasi Metode :Studi kasus yang dilakukan dengan observasi selama 4 hari pertemuan dengan intervensi terapi bermain origami untuk menurunkan tanda dan gejala halusinasi. Hasil : analisis menunjukan ada perbedaan yang bermakna antara tanda dan gejala pada pasien halusinasi sebelum dan setelah pemberian terapi Kesimpulan : hasil penelitian menunjukan adanya pengaruh terapi bermain origami terhadap penurunan tanda dan gejala pada pasien halusinasi di Panti Rehabilitasi Griya Bhakti Medika
KIA00581 | KIA/FK 2024 23030177 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain